Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Acara Class Meeting Tahun 2022

 



Acara Class Meeting Tahun 2022 - Pertemuan antar kelas atau class meeting adalah kegiatan ekstrakurikuler berupa pertemuan siswa antar kelas dalam bentuk perlombaan atau pertandingan yang seru. Nah, yang mengelola kegiatan ini biasanya guru dan pengurus sekolah. Untuk tingkat SMP & SMA, bakal di urus sama anak OSIS. Jadi, para guru dan anak OSIS akan menyusun setiap perlombaan yang akan diadakan saat class meeting berlangsung dan biasanya juga disediakan berbagai macam hadiah menarik untuk meningkatkan minat dari para siswa yang berpartisipasi.

Biasanya sih kegiatan yang paling umum adalah pertandingan olahraga seperti futsal, basket, voli atau badminton. Selain kegiatan olahraga, ada juga kegiatan lainnya yang sifatnya akademis tapi tetap dilakukan dengan cara seru, seperti lomba puisi dan pidato, perlombaan da’i, mengaji, bahkan lomba menggambar dan melukis. Yang lebih unik lagi, ada juga kok kayak lomba paskibra atau lomba kreativitas dan kebersihan kelas.

Salah satu tujuan utama dari kegiatan ini adalah sebagai sarana “penyegaran” untuk siswa sesudah melewati masa ujian sekaligus mempererat hubungan dan silaturahmi antar siswa di sekolah.

Nah berikut ini adalah dokumentasi foto-foto class meeting tahun 2022 :